
Image Credit: Getty Images
Genderang perang fase gugur Asian Games 2018 cabang olahraga (cabor) sepak bola mulai ditabuh sejak kemarin (24/8). Dengan turnamen yang semakin mendekati babak akhir, tingkat kesulitan pun meningkat, yang tak jarang menghasilkan kejutan di pertandingan. Berikut ini adalah prediksi dan jadwal Asian Games 2018 di babak 16 besar.