
Image Credit: LIB/Liga 1
Baru memasuki pekan 10 Go-Jek Liga 1 2018, permasalahan klasik ini sama sekali belum menghilang. Kesalahan wasit memutuskan sah atau tidaknya gol seringkali berujung parade gol kontroversial. Di awal musim ini saja sudah ada tujuh kontroversi gol, dari yang seharusnya sah tapi dianulir, atau sebaliknya.
Tak hanya itu, proses terjadinya gol juga beberapa kali menjadi pangkal perdebatan, karena tak jarang berdampak besar pada hasil akhir pertandingan. Berikut adalah tujuh kontroversi gol yang terjadi di Go-Jek Liga 1 2018 awal musim ini: