-
Brasil tersukses
Di piala dunia skala kecil ini, tim Samba juga terbilang sukses dengan empat kali juara (1997, 2005, 2009 dan 2013). Sementara di Piala Dunia sesungguhnya, Brasil sudah juara lima kali (1958, 1962, 1970, 1994 dan 2002).
-
Debut beberapa negara
Portugal, Cile, dan Rusia akan mengawali debutnya di Piala Konfederasi tahun ini. Sementara Australia sudah empat kali mewakili Oseania di ajang ini dan tahun ini menjadi debut Socceroos sebagai wakil Asia.