Inggris akan menantang Belgia di perebutan juara tiga Piala Dunia 2018. Sebagian besar orang menganggap fase ini tak terlalu bergengsi dan hanya sekadar pelengkap.
Meski demikian, Inggris dan Belgia tak perlu berkecil hati karena beberapa laga perebutan juara tiga berikut ini tercatat dalam sejarah seabagai pertunjukan yang tak kalah serunya dengan laga final.